3.8 C
New York
03/12/2024
Aktual Ekonomi

BTN Syariah Berikan Lanyanan Perbankan Bagi Anggota Akademi Militer

JAKARTA (Possore.com) -Gubernur Akademi Militer Brigjen TNI Legowo WR Jatmiko (kiri) bersama Direktur Consumer and Commercial Lending Bank BTN Hirwandi Gafar (kanan) bertukar cindera mata usai melakukan penandatangan perjanjian nota kesepahaman penyediaan layanan perbankan antara Unit Usaha Syariah (UUS) Bank BTN atau BTN Syariah dengan Akademi Militer di Magelang, Jawa Tengah Selasa (11/01). Dengan perjanjian kerjasama ini BTN Syariah berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik bagi Anggota Akademi Militer melalui produk-produk dan program unggulan seperti pembiayaan perumahan, Tabungan, Tabungan Haji dan Umroh, kemudahan bertransaksi melalui Mobile Banking, Cash Management System, SPP Online serta produk-produk lainnya. B. Tri Prasetyo

Leave a Comment